Semua

Tips Lancar Beribadah Haji

Beruntung sekali bisa naik haji. Biar lancar lakukan persiapan ini, yuk…


Ransel Dan Tas Tenteng

Biasanya, selain baju-baju yang sudah kita persiapkan di koper, sebaiknya kita juga membawa satu tas tenteng atau ransel yang berisi keperluan selama perjalanan. Di dalamnya bisa kamu isi dengan:

⦁   Satu set baju ganti serta pakaian dalam

⦁   Handuk kecil dan alat membersihkan diri seperti tisu basah, sabun, serta tisu.


Travel Wallet

Isinya dokumen perjalanan seperti paspor, tiket penerbangan, uang kecil dalam mata uang rupiah, dolar Amerika serta mata uang Real.

Dompet ini yang akan kamu keluarkan saat pemeriksaan paspor/visa, membeli minuman di airport. Jangan lupa, simpan fotokopi tiket serta paspor untuk berjaga-jaga.


Alat Shalat + Buku Doa

Satukan dalam tas kecil yang bisa kamu masukkan dalam tas travel atau ditenteng sendiri untuk beribadah di perjalanan. Simpan satu lagi di dalam koper untuk cadangan.


Dompet Sehat

Obat-obatan pribadi, obat-obatan yang biasa kamu gunakan untuk flu, sakit perut, Norit, alergi. Vitamin atau suplemen makanan seperti Nutrilite™ Vitamin B Complex Double Layer untuk meningkatkan daya tahan tubuh, memberikan perlindungan antioksidan, menetralisir racun dari sumber polusi, mempertahankan kadar tekanan darah serta